Tafsiran Kitab Ester Seri Ke-5

Tafsiran Kitab Ester Seri Ke-5. Oleh: Aspenas Warkey Cohen 🇮🇱❤️ Raja Ahasyweros : Gambaran Elohim YHVH Ratu Wasti : Gambaran Adam Pertama (Manusia Jatuh dalam dosa) Ratu Ester : Gambaran Adam Kedua(Manusia Batiniah/Nefesh Yg Terpenjara oleh dosa Mordekhai : Gambaran Manusia Jasmaniah(ANAK MANUSIA) Haman bin Hamedata, orang Agag : Gambaran Kuasa Dosa(senantiasa berhasrat mengintimidasi/menjatuhkan Mordekhai. Manusia Jasmaniah. Dalam perjamuan Raja Ahasyweros tersebut Ia berhasrat mempertontonkan Kecantikan dan Kesemarakan Ratu WASTI(Ester 1:10-11).; Hashem mendesain manusia berkuasa atas segala ciptaan-Nya (Kej 1:28) Kekuasaan Ratu WASTI adalah Gambaran Kekuasaan Adam Pertama. HaShem juga memberi PERKENANAN-Nya kepada ADAM untuk menganugrahkan nama-nama kepada tiap-tiap Makhluk Hidup yang diciptakan oleh-Nya (Kej 2:19). HaShem juga senantias...